Jumat, 02 Oktober 2015

20 Karakter Trap Anime (Versi Kaptenlaw)

Sama Seperti sebuah film, Anime juga mempunyai character yang berperan didalamnya mulai dari Tokoh Utama (protagonis), Tokoh Vilian (Antagonis), Tokoh netral, Hingga para pemeran pembantu, yang bisasanya memiliki kepribadian masing-masing yang unik dan berbeda-beda. Mulai dari tokoh Pria Gagah yang Kuat pemberani dan pantang menyerah hingga tokoh wanita yang pemalu imut dan pintar. tatapi di anime memiliki keunikan tersendiri (mungkin karena Mudah mendesainnya) terdapat 1 jenis Char yang unik yaitu Char Trap. Entah sejak kapan hampir di semua anime saat ini memiliki satu jenis character ini, Character Trap sendiri Merupakan Character seorang Pria yang digambarkan mirip seperti seorang wanita.
kebalikannya adalah revirse Trap. kali ini ane akan melist 20 character anime trap pria yang membuat kalian tidak menyangka bahwa mereka semua sebenarnya adalah character pria.

20. Ren Kouha (Magi the kingdom of magic)
sebenarnya nih caracter pembawaannya seorang laki-laki tetapi malah terlihat seperti wanita


19. Suzuya Juuzo (Tokyo Ghoul)
Si karakter sadis dan jago bertarung dari anime tokyo ghoul

18.Tsunashi Youta (Danna Ga Nani wo Itteiru ka waksanai Ken)
Adiknya seorang otaku yang mempunyai kelainan,
ngelawak aja isinya nih anim

17. Ana Gram (Phi Brain)
Si Kembar identik, kembarannya cewe, mangkanya seperti ini jadinya

16. Rui Ninomiya (Gatchiman)
belum nonton.

15. Hasuta (haiyone nyaruko-san)
sama belum juga.

14. Izumi sena (love Stage)
menurut sumber yang ane dapat, Ini anime ternyata genrenya Yaoi, sumpah ! Ane Belum pernah nonton anime ini.

13. Sakuragaoka (D-fargment)
Kasihan benget nih si Sakuraga, nolak banget kalau disuruh pakai baju cewek, tapi ujung-ujungnya make juga, heheha :-D

12. Tsukimiya Ringo (Tsukimiya Ringgo)
...

11.Yuuta sasaki (Cuticle Detective Inaba)
Yuta Punya Aura seorang cewek

10. Yuuki, Kei (moyashimon)
Awalnya ceritanya dia cowok tulen ngak tau kenapa pas pertengahan kok berubah penampilanya jadi ala cewek lolita, jadi pangling lah yang nonton.

9. Totsuka Saika (Orega iru)
Dialah yang sealau ada di pikiranya Hikigaya

8. Kisakinomiya, Chihaya (otome wa Boku)
Ini deh rasanya satu-satunya karakter yang cowok, masuk sekolah cewek, berpakain seperti mereka, ikut kontes putri SMA, dan Menang!!

7. Itsuka Shidou (Date A live)
Versi Crossdressnya Shidou.

6. Kirigaya kazuto M 9000 (Swort Art Online)
sama seperi yang diatas cuman ini Charnya Kirito pas lagi di game

5. Akasaka Ryuunosuke (sakurasou Pet na Kanojo)
Beneran !!
Pertama kali nonton Sakurasou, lihat openingnya, ane kira dia yuri, ternyata cuma seorang hikikomori yang takut sama cewek

4. Gasper V. (High School DxD New)
Trap eccinya Highschol DxD, mungkin untuk melengkapi haremnya Issei 

3. Urushibara, Ruka (Stein Gates)
Tampil feminim, suaranya pun suaranya wanita, Tapi, Tapi!....... dia adalah cowok!

2. Kinoshita Hideyosi (baka test to Shokanju)
sudah jangan ditanya lagi! siapa sih yang ngak kenal sama character ini, karakter Trap paling sensasional yang bisa bikin nosebleed berjenis kelamin hideyoshi.

1. Arikawa Hime (himegoto)
Inilah King of trap atau Ratunya kali
Karakter utama dari anime Himegoto, bener-bener feminim, gaya-gayanya terlihat seperti cewek ngak buang sama sekali.
karakter pembantunya juga isinya Trap semua, jalan ceritanya juga, pengisi suaranya, penggambaranya apalagi.
inilah dia anime Trap murni.






2 komentar:

Unknown mengatakan...

gan ini repost atau buat sendiri artikelnya ? thnks

Unknown mengatakan...

ane buat ndiri gan, berdasarkan anime yang pernah ane tonton, sama gambarnya juga edit ndiri

Posting Komentar

lagu

WITA

Anda Pengunjung ke

Hak cipta oleh Raven. Diberdayakan oleh Blogger.

Post Populer